Connect with us

Iwan Fals Dipanggil Polisi, Ada Apa Nih?

Entertainment

Iwan Fals Dipanggil Polisi, Ada Apa Nih?

Iwan Fals mendatangi Polres Metro Jaksel, Senin (3/2/2025). (Foto: Ravie Wardani)

JAKARTA | Siapa sangka, Senin pagi (3/2/2025) lalu, musisi legendaris Iwan Fals tiba-tiba nongol di Polres Metro Jakarta Selatan! Bareng istri tercinta, Rosana Listanto, dan pengacaranya, Andhika, Iwan datang buat memenuhi panggilan polisi.

“Ya, dipanggil soal kasus empat tahun lalu, 2021. Detailnya? Cek aja di jempol masing-masing,” kata Iwan Fals santai ke wartawan.

Soal kasus apa, Iwan masih main misterius. Nggak ada penjelasan detail dari pelantun Bento ini. Tapi, sang kuasa hukum, Andhika, kasih sedikit bocoran. Katanya, Iwan dicecar 16 pertanyaan normatif sama penyidik.

“Om Iwan datang dengan itikad baik buat kasih klarifikasi. Ini terkait kasus yang dulu, dari 2021. Semua yang dibutuhkan penyidik udah dijawab,” jelas Andhika.

Terus, kenapa baru diperiksa sekarang, padahal kasusnya udah empat tahun berlalu? Nah, itu juga masih jadi tanda tanya besar.

Yang jelas, Iwan cuma berharap semua sehat-sehat aja. “Harapannya sehat semuanya deh,” ujarnya sambil tetap cool.

Jadi, kasus apa sih sebenernya? Kita tunggu update berikutnya! šŸ”„šŸŽø

sumber inews

Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

More in Entertainment

BLACKPINK New Album & World Tour 2025Ā #blackpinkĀ #blinksĀ #worldtourdeadline
RESAH HATI EPS 4Ā #resahhatiĀ #contentreligiĀ #syiarĀ #tebarkebaikan
RASULULLAH & PARA SAHABAT Eps 3

Facebook

Culture

To Top